Senin, 11 Januari 2016

5S / 5R

Di dalam lingkungan kerja ada beberapa  standar yang perlu diketahui oleh semua karyawan dari yang atas maupun sampai yang bawah. Hal ini di karenakan untuk terciptanya keamanan bersama. Hampir semua lingkungan kerja menerapkan standar ini dalam perusahaannya.

Berikut adalah standar lingkungan kerja,  atau 5S / 5R :

1. Seiri / Ringkas : pemilihan
2. Seiton /Rapi : penataan
3. Seiso / Resik : pembersihan
4. Seiketsu / Rawat:  perawatan
5. Shitsuke / Rajin: pembiasaan


* Seiri / Ringkas:  pemilihan
  Memisahkan antara yang di butuhkan dan yang tidak di butuhkan

* Seiton / Rapi: penataan
   Ada tempat untuk segala sesuatu dan segala sesuatu pada tempatnya

* Seiso / Resik:  pembersihan
   Membersihkan adalah memeriksa

* Seiketsu / Rawat:  perawatan
   Menjaga dan mengawasi 3S pertama

*  Shitsuke / Rajin:  pembiasaan
   Disiplin diri dan komitmen dari semua karyawan di semua tingkat jabatan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar